Skip to main content

Posts

Showing posts from April, 2016

7 SUMMITS INDONESIA

7 PUNCAK INDONESIA Selamat Pagi sahabat alam! Kalian semua pastinya sudah tahu dengan 7 Summits, yup bener banget. 7 Summit adalah 7 puncak tertinggi di dunia yang terletak di beberapa benua, antara lain Everest (8848 MDPL) di benua Asia, Aconcagua (6962 MDPL) di benua Amerika (Amerika Selatan), Mc. Kinley / Denali (6194 MDPL) di benua Amerika (Amerika Utara), Kilimanjaro (5895 MDPL) di benua Afrika, Elbrus (5642 MDPL) di benua Eropa, Vinson Massif (4897 MDPL) di Kutub Selatan (Antartika) yang terakhir Carstenz Pyramid (4884 MDPL) di Indonesia (Oceania). Di Indonesia juga ada 7 Summits lho, pastinya 7 puncak ini adalah puncak tertinggi yang berada di pulau-pulau utama di Indonesia antara lain  Sumatra,Jawa,Kalimantan,Sulawesi,Papua, kepulaun Maluku dan Kepulauan Nusa Tenggara. Untuk lebih jelasnya puncak apa sajakah itu mari kita bahas saja. 1. CARSTENZ PYRAMID di Pulau Papua Selain menjadi salah satu 7 Summits Dunia, Carstenz Pyramid merupakan Puncak tertinggi d